Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2019

KLASIFIKASI CONTROL PANEL HOSTING OPEN SOURCE

Gambar
PENERAPAN SYSTEM OPERATION OPEN SOURCE  DTC (Domain Technologie Control )           Domain Technologie Control (DTC) adalah control panel hosting terutama untuk admin dan akuntansi layanan hosting GPL. Dengan bantuan interface web berbasis GUI, DTC dapat mendelegasikan tugas seperti membuat email,account ftp,sub domain,database dan banyak lagi. Ia mengatur database MySQL yang berisi semua informasi hosting. Jadi contoh penerapannya yaitu di windows.      2.  INTERWORX          Interworx identik dengan sistem management server linux dan control panel web hosting yang memiliki seperangkat tool server nya sendiri dan end user dapat meninjau hasil pengelolaan website tersebut.     Control panel ini pada dasarnya dibagi menjadi 2 mode operasi,yaitu sebagai berikut. Nodeworx, yaitu modus administrator yang membantu mengelola server. Siteworx, yaitu website owner view yang memb...